Sabtu, 4 Oktober 2025

Enggak Perlu Beli Baru, Begini Cara Membuat Panci Gosong Jadi Kembali Kinclong

Sekarang tidak perlu beli lagi, begini cara membuat panci yang gosong jadi kembali bersih dan kinclong

Editor: Nakita
Sajian Sedap
Tips mudah agar kita bisa tahu cara membuat panci gosong jadi bersih kembali 

TRIBUNNEWS.COM - Hasil memasak terkadang membuat panci jadi cepet gosong.

Panci gosong ini sering kali membuat kita malas untuk membersihkannya dan lebih memilih baru.

Padahal ada tips yang membuat kita jadi tahu cara membersihkan panci gosong seperti baru beli

Saat memasak, terkadang panci menjadi gosong akibat beberapa kesalahan yang kita lakukan.

Hasilnya, panci yang digunakan berjelaga atau kerak hitam tebal sehingga sulit dibersihkan.

Namun kini jangan khawatir lagi.

Kita bisa manfaatkan bahan yang ada di dapur untuk membersihkan panci supaya mengkilat kembali, lo.

Lanjut ke halaman berikutnya

Sumber: Sajian Sedap
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved