Jumat, 3 Oktober 2025

Kementan Tanam Padi Gunakan Drone di Lahan Rawa Program SERASI

Kementerian Pertanian melakukan penanaman padi dengan menggunakan drone tebar benih di lahan rawa hasil Program Selamatkan Rawa Sejahterakan Petani (S

Editor: Content Writer
Kementan
Kementan menggunakan Drone untuk tanam padi, sehingga memudahkan petani 

Masih di tempat yang sama, Zaenuddin Arifin, petani sekaligus Koordinator Lapangan UPJA Kecamatan Air Salek, Banyuasin mengaku benar-benar merasakan manfaat akan adanya Program SERASI Kementan. Dari kehadiran drone tebar benih saja, dapat menghemat tenaga kerja, biaya dan waktu.

"Kami mendapatkan bantuan traktor roda 4 juga sebanyak 14 unit. Penanaman padi menjadi cepat dan biaya yang dikeluarkan hemat. Kemudian tanam pakai drone ini menghemat biaya dan waktu juga," ungkapnya.

"Penanaman satu hektar itu kalau manual butuh waktu 4 jam, dikerjakan satu orang dan tebar benihnya kurang merata, setelah tumbuh juga harus disulam 15 sampai 20 hari. Tapi pakai drone cukup satu jam saja," tambah Zaenudin. (*)

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved