Video Populer Pekan Ini
7 Hukuman Mati Paling Dikutuk Sepanjang Sejarah, Caranya Sungguh Biadab
Pada 1964, Gwynne Evans dan Peter Allen menjadi dua orang terakhir yang dieksekusi dengan digantung.
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Sekitar 50 tahun Parlemen Inggris menghapus hukuman mati.
Pada 1964, Gwynne Evans dan Peter Allen menjadi dua orang terakhir yang dieksekusi dengan digantung.
Wacana penghapusan eksekusi ini sejatinya sudah berhembus ketika Ruth Ellis yang menembak suaminya di luar sebuah pub di London digantung pada 1955.
Di belahan Bumi lainnya, masih ada beberapa negara yang menerapkan hukuman mati hingga hari ini, termasuk Iran, Arab Saudi, juga Indonesia.
Terlepas dari itu, hukuman-hukuman mati yang dipraktikkan saat ini masih kalah seram jika dibandingkan dengan hukuman-hukuman mati yang pernah tercatat dalam buku sejarah.
Selengkapnya simak video di atas. (Intisari-Online.com)