Virus Corona
Kabar Corona di China, Temuan Kasus tanpa Gejala hingga Pasien Sembuh Terbanyak Dunia
Simak kabar terbaru corona di China, ada temuan kasus tanpa gejala hingga menjadi wilayah dengan pasien sembuh terbanyak di dunia.
“Epidemi telah mengubah gaya hidup orang; orang-orang menghabiskan terlalu banyak waktu di rumah dan ada ketidaknyamanan untuk hidup mereka," jelasnya.
"Faktor kedua adalah kerugian ekonomi, epidemi telah melemahkan kapasitas daya tahan psikologis kebanyakan orang," imbuh dia.
Wan digaungkan oleh Feng Yuan, pendiri sebuah LSM yang berbasis di Beijing yang berfokus pada kekerasan gender, menyatakan, lockdown memunculkan sikap laten untuk kekerasan.
Dia menambahkan ada juga kurangnya tanggapan oleh pihak berwenang terhadap kasus-kasus kekerasan dalam rumah tangga mengingat polisi terlalu sibuk mengurus soal penguncian (lockdown).
Sementara pengadilan yang mengeluarkan perintah ditutup. (*)
(Tribunnews.com/Chrysnha)