Emiten Orang Terkaya RI Tingkatkan Kapasitas Terpasang 102,6 MW di Pembangkit Energi Bersih
PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) meningkatkan kapasitas pembangkit energi bersih.
Penulis:
Seno Tri Sulistiyono
Editor:
Choirul Arifin
dok. Barito
PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) melalui anak usaha Star Energy Geothermal meningkatkan kapasitas energi bersih dengan target sebesar 102,6 MW.
Pengembangan proyek-proyek tersebut akan meningkatkan kapasitas dari 230,5 MW menjadi 278,9 MW di Wayang Windu, dari 381 MW menjadi 428,2 MW di Salak dan dari 274,5 MW menjadi 281,5 MW di Darajat.
Pengembangan sejumlah proyek ini sesuai dengan syarat dan ketentuan Kontrak Operasi Bersama (KOB), yang memungkinkan Star Energy Geothermal meningkatkan kapasitas hingga 400 MW di Wayang Windu, 495 MW di Salak dan 330 MW di Darajat.
Baca Juga
Bill Gates, Miliader Sejak Usia 31 Tahun dan Gemar Beramal: Prabowo Kenalkan Orang Kaya RI |
![]() |
---|
Prabowo Ajak Pengusaha 'Kakap' RI Bertemu Bill Gates di Istana, Haji Isam hingga Prajogo Pangestu |
![]() |
---|
Profil Prajogo Pangestu, Orang Terkaya di Indonesia yang Temui Prabowo Bareng 7 Taipan di Istana |
![]() |
---|
Profil Prajogo Pangestu, Konglomerat Indonesia yang Hartanya Anjlok hingga Rp 148,5 T |
![]() |
---|
Prajogo Pangestu Masih Jadi Orang Terkaya di RI, Ini Profil dan Usahanya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.