Selasa, 7 Oktober 2025

Orang Indonesia Lebih Merasa Bahagia Kalau Hidup di Rumah Dinas Loh, Ini Kata BPS

Kondisi dan fasilitas rumah yang baik diharapkan memberi kepuasan dan kebahagiaan pada hidup seseorang.

Editor: Hendra Gunawan
TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Ilustrasi pindah ke rumah dinas 

Kemudian, penggunaan fasilitas tempat buang air besar yang digunakan, sumber air untuk minum yang digunakan, kondisi kerusakan rumah, serta kepemilikan atau penguasaan terhadap fasilitas rumah.

Untuk diketahui, survei ini dilakukan BPS serentak pada 75.000 tumah tangga di seluruh kabupaten atau kota di 34 provinsi se-Indonesia. Mulai 1 Juli 2021 sampai 27 Agustus 2021. (Muhdany Yusuf Laksono)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Siapa Nyana, Masyarakat Indonesia Paling Bahagia Tinggal di Rumah Dinas"

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda

BizzInsight

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved