Sabtu, 4 Oktober 2025

Puluhan Tahun Dikuasai Malaysia dan Singapura, Menhub Eksekusi Pemanduan Kapal di Selat Malaka

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa pemanduan kapal di Selat Malaka dan Selat Singapura mempunyai fungsi yang sangat strategis.

Editor: Hasanudin Aco
istimewa
Menhub Budi Karya Sumadi di atas kapal pandu di Selat Malaka. 

Untuk angka kecelakaan kapal dari tahun 2010 hingga 2015 tercatat 331 kejadian di Selat Malaka-Selat Singapura. Dengan kata lain setiap pekan terjadi satu hingga dua kecelakaan. Kondisi demikian menyebabkan kerugian materi hingga miliaran USD

"Selain kerugian materi, kecelakaan kapal juga menyebabkan kerusakan lingkungan maritim di Selat Malaka dan Selat Singapura yang nilainya tidak terbatas," pungkas Menhub Budi.

Rekomendasi untuk Anda

BizzInsight

AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved