Minggu, 5 Oktober 2025

Blog Tribunners

Lakukan 2 Cara Sederhana Ini Agar Hidup Anda Lebih Bahagia

Setiap orang pasti menginginkan hidup yang bahagia. Berbagai cara dilakukan untuk mendapatkan kebahagiaan tersebut.

Penulis: Intan Indah Permana
zoom-inlihat foto Lakukan 2 Cara Sederhana Ini Agar Hidup Anda Lebih Bahagia
NET
Ilustrasi tertawa

TRIBUNNERS - Setiap orang pasti menginginkan hidup yang bahagia. Berbagai cara dilakukan untuk mendapatkan kebahagiaan tersebut.

Namun beberapa orang terkadang melakukan hal nekat demi mendapat kebahagian dalam hidupnya. Padahal kebahagiaan dalam hidup bisa didapat dengan cara-cara yang mudah dan sederhana.
 
Berikut tiga rahasia yang bisa bikin hidup Anda bahagia : 
 
Berhentilah mengeluh.
 
Tanpa disadari mengeluh dapat membuat seseorang lupa akan nikmatnya bersyukur dengan hidup yang dipunya saat ini. Sadarilah bahwa setiap orang mempunyai kekurangan masing-masing. Maka berhentilah mengeluh dan mulailah bersyukur agar hidup terasa lebih bahagia.
 
Berhentilah untuk menjadi sempurna. 
 
Meski menginginkan menjadi yang terbaik diantara yang lain, Anda harus bisa menerima kekeruangan yang ada dalam hidup Anda saat ini. Berhentilah untuk menjadi sempurna karena kesempurnaan sendiri bukanlah hal yang nyata. Jangan membuang-buang waktu hanya untuk hal yang tidak ada ujungnya.
 

Selengkapnya

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email [email protected]

Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved