3 Maskapai Menawarkan Tiket Pesawat Murah Lombok-Jakarta Rp 1 Jutaan Sekali Terbang
Tiga maskapai lokal menawarkan tiket pesawat murah rute Lombok-Jakarta dengan harga Rp 1 jutaan untuk penerbangan langsung.
- Terbang dari Lombok pukul 06.05 WITA, tiba di Jakarta pukul 07.05 WIB. Total durasi penerbangan 2 jam = harga tiket Rp 1.295.363.
- Terbang dari Lombok pukul 14.25 WITA, tiba di Jakarta pukul 15.20 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.295.363.
- Terbang dari Lombok pukul 18.15 WITA, tiba di Jakarta pukul 19.10 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.360.797.
Pesan tiket kereta api Tegal-Jakarta, booking di sini

Lion Air
Sama seperti Super Air Jet, ada empat pilihan jam terbang yang ditawarkan Lion Air.
Namun tak ada jam terbang malam dari maskapai ini.
- Terbang dari Lombok pukul 08.40 WITA, tiba di Jakarta pukul 09.35 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.281.886.
- Terbang dari Lombok pukul 15.40 WITA, tiba di Jakarta pukul 16.35 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.348.610.
- Terbang dari Lombok pukul 09.40 WITA, tiba di Jakarta pukul 10.35 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.593.954.
- Terbang dari Lombok pukul 13.00 WITA, tiba di Jakarta pukul 13.55 WIB. Total durasi penerbangan 1 jam lebih 55 menit = harga tiket Rp 1.593.954.
Rental mobil murah di Jakarta Rp 100 ribuan, booking di sini

Batik Air
Berikutnya, ada maskapai Batik Air yang menawarkan tiket pesawat murah rute Lombok-Jakarta.
Berikut pilihannya:
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.