Minggu, 5 Oktober 2025

Fakta Unik Lake Murray, Danau di Carolina Selatan yang Mengubur Rumah, Jembatan dan Kuburan

Dilansir TribunTravel dari laman mnn.com, di dasar Danau Murray, terkubur sisa-sisa kota terbengkalai termasuk jembatan, kuburan dan rumah batu.

Instagram/leratpollardphotography
Danau Murray di Carolina Selatan 

TRIBUNNEWS.COM - Lake Murray atau Danau Murray sekilas terlihat seperti danau kebanyakan.

Danau yang berada di Carolina Selatan ini populer dikunjungi wisatawan sebagai tempat untuk memancing, berenang atau sekadar menyelam.

Meski terlihat tenang, Danau Murray memiliki rahasia di bawah permukaan airnya.

Dilansir TribunTravel dari laman mnn.com, di dasar Danau Murray, terkubur sisa-sisa kota terbengkalai termasuk jembatan, kuburan dan rumah batu. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >

 10 Tempat Unik di Dunia dengan Keajaiban Alam Menakjubkan, Salah Satunya Danau Kelimutu NTT

 Viral di Medsos, Danau Kawah di India Berubah Warna dalam Semalam

TONTON JUGA

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved