Sabtu, 4 Oktober 2025

Hotel 10.000 Kamar Ini Tak Pernah Punya Tamu Seorang pun, Sejarahnya Mengerikan

Sejarah bangunan hotel ini siap membuat siapa pun yang mengetahuinya akan tercengang. Tak seorangpun yang berani datang.

Editor: Rendy Sadikin
Amusing Planet
Hotel Prora. 

Desain Prora sendiri dibuat oleh arsitek Clemens Klotz dibawa pengawasan kepala arsitek Nazi Albert Speer yang pernah memenangkan penghargaan Grand Prix Paris World Exposition pada 1937.

Konstruksi dimulai pada 1936 dan dikerjakan 9.000 pekerja.

Amusing Planet
(Amusing Planet)

Hasilnya, hotel ini memiliki 10.000 kamar yang dapat menampung 20.000 tamu.

Penginapan ini terbagi menjadi 8 blok bangunan dengan panjang sejauh 4,5 km.

Hotel Prora ini dibangun sekitar 150 meter dari pantai.

Semua kamar memiliki ukuran yang sama dengan dua tempat tidur dan pemandangan ke arah laut.

Koridor dibangun pada sisi barat dan ada toilet serta kamar mandi komunal di setiap lantai.

Amusing Planet

(Amusing Planet)

Sayang, pada 1939, perang dimulai sehingga semua pekerja dipindahkan untuk bekerja di pabrik-pabrik perang.

Inilah yang membuat hotel terbesar di dunia ini belum pernah menerima seorang tamu.

Selama perang, resor ini digunakan sebagai kamp pengungsi dari Hamburg, kemudian dipakai untuk pengungsi dari Jerman Timur.

Pada 1945, tentara Rusia mengambil kendali atas pulau dan mendirikan basis militer.

Mereka menetap di sana selama setahun dan menempati 5 blok dari Hotel Prora.

Amusing Planet

(Amusing Planet)

Selama mereka tinggal, tentara mulai menggunakan semua peralatan yang ada pada bangunan.

Halaman
123
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved