TOPIK
Ford Keluar dari Pasar Indonesia
-
Reaksi Gaikindo Terkait Hengkangnya Ford dari Indonesia
Jika dilihat, penutupan Ford ini memang komando langsung dari Ford Motor Co.
-
Ford Janji Berikan Informasi Terbaru ke Pelanggan Tentang Kebijakan Berikutnya
Konsumen dapat terus mengunjungi diler resmi Ford untuk seluruh dukungan penjualan, servis, garansi hingga ada pernyataan lain.
-
Bos Ford Indonesia Bilang Ada Keputusan Lain yang Belum Final
Intinya FMI sudah transparan menginformasikan semuanya kepada masyarakat Indonesia, terutama para konsumen dan diler.
-
Dealer Kecewa Ford Motor Indonesia ‘Pamit’ dari Indonesia
Jaringan penjualan Ford di seluruh Indonesia terdiri dari 44 diler, salah satunya dimiliki oleh PT Kreasi Auto Kencana (KAK).
-
Siap-siap Banderol Mobil Bekas Ford Bakal Terjun Bebas
Dengan hengkangnya Ford dari Indonesia pasti akan mempengaruhi harga jual mobil bekas Ford.
-
Konsumen Pertanyakan Nasib Besutannya Usai Ford Tutup
Pengumuman resmi Ford Motor Indonesia (FMI) untuk menutup seluruh kegiatan operasionalnya di Indonesia tentu langsung membuat bingung para pemilik
-
Dealer dan Bengkel Ford Masih Beroperasi Seperti Biasa
Di area sales counter masih ada beberapa konsumen yang tengah melakukan negosiasi.Begitu juga di area bengkel terdapat beberapa mobil diservis.
-
Tujuan Kemenakertrans Sambangi Markas Ford di Pondok Indah
Maksud kedatangannya mengkonfirmasi ada berapa ratus orang tenaga kerja FMI dan jaringan dilernya di seluruh Indonesia.
-
Ini Dua Dealer yang Disebut-sebut Ambil Alih Bisnis Ford di Indonesia
Lewat restu prinsipal, perusahaan mitra lokal bisa berlaku layaknya agen tunggal pemegang merek (ATPM).
-
Komunitas Harap Tetap Ada Agen Tunggal Merek Ford di Indonesia
Mundurnya FMI dari pasar otomotif dalam negeri ditanggapi serius oleh pihak komunitas atau pencinta dan pengguna mobil Ford di Indonesia.
-
Mobil Ford Tetap Dijual di Indonesia
Sebenarnya, Ford bukan tidak punya penggemar. Teknologi mobil hinga komitmen pelayanan melalui diler-diler megah sudah dimiliki.
-
Cuma Agen Pemegang Merek Ford yang Bubar, Jualan Jalan Terus?
Ford Motor Indonesia (FMI) sudah dinyatakan bubar. Biasanya, efek spontan yang terjadi, para pemilik mobilnya langsung panik.
-
Siapa Bilang Ford Motor Indonesia Merugi?
Penutupan Ford Motor Indonesia (FMI) oleh Ford Motor Co bisa jadi bukan karena FMI merugi
-
Konsumen Ford Masih Bisa Servis di Dealer, tapi Sampai Kapan?
Penutupan bisnis dan semua kegiatan operasional PT Ford Motor Indonesia (FMI) sudah pasti bikin resah konsumen.
-
Ford Tutup di Indonesia Sebenarnya Bukan Hal yang Mengejutkan
Kondisi ekonomi Indonesia yang 'melandai' tahun lalu akhirnya memakan korban di industri otomotif Tanah Air.
-
Ford PHK Karyawan di Indonesia dan Jepang
Keputusan Ford keluar dari pasar Indonesia dan Jepang diikuti dengan pemutusan hubungan kerja (PHK) karyawannya di kedua negara.
-
Ford Juga Cabut dari Pasar Jepang
Selain keluar dari pasar Indonesia, pada saat yang Ford juga mengumumkan cabut dari pasar Jepang karena alasan sulitnya mencetak keuntungan.
-
Optimisme Ford Terhempas oleh Tren Pasar yang Sedang Lesu
Optimisme Ford menatap pasar otomotif Indonesia terhempas oleh kondisi pasar otomotif sepanjang 2015 yang lesu.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved