TAG
Wadas Melawan
Berita
-
Paksakan Pembebasan Lahan Wadas, Wakil Ketua DPD Yakin Pemerintah Tak Berniat Langkahi UU
Menurutnya, pembebasan lahan yang ditolak oleh sebagian masyarakat pemilik tanah di desa Wadas merupakan tanggung jawab dan domain gubernur Jateng.
-
Pimpinan MPR Minta Pengukuran Tanah di Desa Wadas Dihentikan Sementara
Muzani memahami bahwa ada kepentingan nasional yang harus dilaksanakan, namun di sisi lain ada kepentingan lokal yang harus diperhatikan.
-
Legislator PKS Minta Kementerian ESDM Tidak Terbitkan IUP Andesit di Wadas
Buntut dari insiden di Desa Wadas, Purworejo, Jawa Tengah, Komisi VII DPR RI akan minta keterangan dari Kementerian ESDM.
-
Proyek Pembangunan Bendungan Bener, Akar Persoalan Desa Wadas Diserbu Aparat hingga Warga Ditangkap
Bendungan Bener menjadi akar permasalahan yang terjadi di Wadas. Para warga yang melakukan penolakan pembebasan lahan ditangkap oleh aparat.
-
Klarifikasi Polda Jateng Soal Pengamanan 64 Orang Warga Wadas, Sebut Akan Dibebaskan Hari Ini
Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Achmad Luthfi memberikan klarifikasinya terkait adanya dugaan penangkapan warga Wadas Purworejo, Jawa Tengah.
-
BPN Bantah Isu Ambil Alih Lahan di Desa Wadas: Justru Kita Berikan Hak Masyarakat
BPN membantah narasi pemberitaan beredar di masyarakat dengan narasi seolah-olah lahan Desa Wadas diambil alih oleh pemerintah.
-
Cerita Warga Wadas Diteror Orang Tak Dikenal, Pintu Dilem & Motor Dirusak, Kini Pindah karena Takut
Desa Wadas, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, tengah menjadi bahan perbincangan. Ini cerita warga yang mendapatkan teror.
-
Soal Penyerbuan Polisi di Desa Wadas, Fadli Zon hingga Cak Imin Kritik Cara Represif Aparat
Fadli Zon hingga Cak imin kritik aksi penyerbuan polisi di Desa Wadas, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, Selasa (8/2/2022).
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved