TAG
Berkuda
Berita
-
Tim HBA Indonesia Sabet Peringkat Dua Dunia di Kejuaraan IHAA World Championship 2025
Tim HBA Indonesia berhasil meraih 1 medali emas, 3 medali perak, dan 3 medali perunggu
-
Atlet Berkuda Nusrtdinov Zayan Tampil Mengesankan di Piala Presiden 2025: Borong Gelar Juara
rider berkuda yang akrab disapa Dinov tersebut berhasil meraih penghargaan bergengsi Piala Presiden dari nomor Show Jumping 120 Cm Open.
-
Turnamen Berkuda Aragon Merdeka Masters 2025: Rekor Peserta, Lomba Malam Hari, dan Dukungan Menpora
Ajang yang berlangsung sejak 6 Agustus di The Hub Indonesia, Bekasi, ini diikuti 1.751 entry dan 380 kuda
-
Nareswari Shifa Raih Piala Presiden di Aragon Merdeka Masters 2025 Kategori Dressage
Bersama kuda andalannya, Kimmy, Shifa merebut Piala Presiden setelah melalui persaingan ketat dengan 142 peserta dari seluruh Indonesia.
-
Bertanding di Kelas 125/130 Cm Indonesia Grand Prix 2025, Teuku Rifat Berhasil Raih Perak
Atlet berkuda dari Equinara Horse Sports, Teuku Rifat Renanda Harsya, tampil gemilang dalam ajang FEI CSIW 1* League Final Indonesia Grand Prix 2025.
-
Indonesia Grand Prix 2025, Nusrtdinov Berhasil Raih Dua Medali di Kelas Elite
Atlet berkuda dari DNV Equestrian, Nusrtdinov Zayan Fatih berhasil tampil gemilang dalam ajang FEI CSIW 1* League Final Indonesia Grand Prix 2025
-
Cut Syifa Hobi Berkuda, Bikin Adrenalin Meningkat dan Membuatnya Bahagia
Aktris Cut Syifa memilih berkuda ketimbang istirahat di waktu senggangnnya dari kesibukan syuting striping atau kejar tayang.
-
Sosok Nusrtdinov Zayan, Atlet Muda Berkuda yang Kerap Bawa Harum Merah Putih di Luar Negeri
Selama empat tahun turun di kejuaraan berkuda di Indonesia, Dinov sudah mendapatkan 307 buah medali dengan 165 medali emas, 90 medali perak.
-
FEI CSIs International Jumping Competition Kembali Digelar, Diikuti 300 Peserta
Indonesia kembali menjadi tuan rumah di ajang FEI CSIs International Jumping Competition 2025. Kontestan ajang ini melibatkan 300 atlet berkuda.
-
Letda TNI Kav Yosua Sitorus Raih Prestasi pada Ajang Internasional ESC Derby 2025 Jakarta
Perwira muda dari Korps Kavaleri TNI Angkatan Darat, mencatatkan prestasi membanggakan dalam ajang internasional ESC Derby.
-
Upaya Naikkan Animo Olahraga Berkuda, PP Pordasi Mau Buat Pacuan Kuda Senilai Rp 1,7 Triliun
Pembangunan diupayakan tanpa menggunakan APBN tapi murni investasi yang nilainya mencapai 100 Juta USD sekitar Rp 1,7 Triliun
-
PP Pordasi akan Bangun Pacuan Kuda Internasional Senilai 100 Juta Dolar di Pulomas
PP Pordasi berencana membangun arena kuda pacu internasional di Pulomas, Jakarta Timur.
-
Resmi Dilantik, Pengurus Pordasi DKI Jakarta Fokus Tingkatkan Prestasi Atlet Berkuda Jakarta
Seusai dilantik, Ketua Umum Pordasi DKI Jakarta, Charles Honoris mengaku bersyukur kepengurusannya dilantik hari ini.
-
Horseback Archery Piala Ketum Pordasi di Pantai Sanur Bali Diikuti Peserta Internasional
Ajang yang akan berlangsung pada 11-12 Mei 2025 di Pantai Sanur, Bali ini dilakukan untuk dalam rangka mempersiapkan dan seleksi atlet berkuda
-
Atlet Berkuda Indonesia Juarai Toscana Tour 2025, PP Pordasi Komitmen Ciptakan Fasilitas Berkualitas
Setelah berhasil membawa kemenangan, Akbar memiliki harapan besar untuk tampil di event olahraga berkuda internasional lainnya.
-
Disiplin Olahraga Eventing Dipastikan Tampil di Olimpiade 2028, PP Pordasi Siapkan Langkah Strategis
cabang olahraga berkuda, kategori Eventing (Tri Lomba) tetap akan menjadi bagian dari Olimpiade Los Angeles (LA) 2028
-
PP Pordasi Siap Terapkan Standar Animal Welfare Kuda Ala Prancis di Indonesia
Élevage du Loir merupakan salah satu peternakan yang dikenal karena spesialisasi mereka dalam pembiakan kuda untuk disiplin eventing.
-
Belajar dari Prancis, PORDASI Bakal Sulap Infrastruktur Olahraga Berkuda Indonesia
Selama di Prancis, PORDASI melakukan kunjungan ke Hippodrome de Saint Cloud, Equestrian Training Center Saumur, dan Pony Club
-
Persiapan Panjang untuk Olimpiade LA 2028, Dua Atlet Indonesia Tampil di CSI Canteleu Prancis
Partisipasi tim Merah-Putih ini juga sebagai realisasi kerjasama PORDASI dengan Federasi Berkuda Prancis, bersama Duta Besar Prancis untuk Indonesia
-
PP Pordasi Jaring Atlet untuk Dikirim ke Kejuaraan Dunia Horseback Archery di Amerika Serikat
Seleksi itu dilakukan Pordasi melalui Komisi Horseback Archery (HBA) di Bali, jelang berlaga di Tennessee, Amerika Serikat, September mendatang.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved