Sabtu, 4 Oktober 2025

Asian Games 2023

Pelatih Hoang Anh Tuan Marah dan Tak Puas Meski Vietnam Tumbangkan Mongolia di Asian Games 2023

Pelatih Hoang Anh Tuan justru marah dan merasa tidak puas akan penampilan anak asuhnya meski Vietnam menang 4-2 atas Mongoli

Instagram @ag2022official
Timnas Vietnam di Asian Games 2023. Pelatih Hoang Anh Tuan justru marah dan merasa tidak puas akan penampilan anak asuhnya meski Vietnam menang 4-2 atas Mongoli 

Hasil tersebut membuat Korea Utara dan Timnas Indonesia sama-sama mengoleksi 3 poin dengan produktivitas 2 gol.

Keduanya bakal bertemu di matchday ketiga, Timnas Indonesia bakal lebih dulu menghadapi Taiwan, sementara Korea Utara menghadapi Kyrgyzstan.

Di tempat lain, Vietnam berhasil mengalahkan Mongolia dengan skor mencolok 4-2.

Vietnam memegang kendali permainan sejak menit awal pertandingan, Nguyen Quoc Viet berhasil membuka keunggulan pada menit ke-3.

Dia kembali mencatatkan namanya di papan skor pada menit 32.

Vietnam menutup babak pertama dengan skor 3-0 setelah gol Khuat Van Khang (41').

Mongolia sempat memperkecil ketertinggalan (46'), namun Vietnam lagi-lagi berhasil membalas lewat gol Vo Nguyen Hoang sebelum diperkecil oleh batmunkh Baljinnyam di injury time.

Berikut hasil dan klasemen sepak bola Asian Games 2023 matchday 1

Selasa, 19 September 2023

Bangladesh 0-1 Myanmar

Korea Utara 2-0 Taiwan

Vietnam 4-2 Mongolia

Bahrain 1-1 Thailand

Saudi Arabia 0-0 Iran

Korea Selatan 9-0 Kuwait

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
13
3
10
16
2
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved