Jumat, 3 Oktober 2025

Liga Italia

Niat Boyong Scamacca Berubah Ribet, AS Roma Ditolak Mentah-mentah West Ham United

AS Roma yang menginginkan Gianluca Scamacca menemui jalan terjal untuk mendatangkan penyerang 24 tahun tersebut ke Olimpico

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
Filippo MONTEFORTE / AFP
Pelatih AS Roma Jose Mourinho bereaksi di pertandingan Serie A Italia antara AS Roma dan Empoli pada 4 Februari 2023 di stadion Olimpiade di Roma. AS Roma masih menemui jalan terjal untuk mendatangkan Gianluca Scamacca dari West Ham United pada bursa transfer pemain musim panas ini. 

Pasalnya Roger Ibanez merupakan pemain penting di lini belakang skuad Jose Mourinho.

Sepertinya AS Roma masih harus memberikan sejumlah uang kepada West Ham dengan skema tukar pemain tersebut.

Pasalnya West Ham menghargai Ibanez cuma berada di kisaran 25 hingga 28 juta Poundsterling.

Hal itu tak disambut baik oleh AS Roma.

Pasalnya Giallorossi juga sedang dilanda masalah keuangan.

Neraca keuangan mereka tak terlalu bagus untuk mendukung Jose Mourinho membangun skuad yang memadai.

Mereka perlu menjual beberapa pemain untuk mendapatkan dana transfer yang diperlukan sang pelatih untuk menggenapi jumlah biayanya.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
2
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
3
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
4
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
5
Inter Milan
5
3
0
2
13
7
6
9
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved