Liga Inggris
Kabar Man City: Aymeric Laporte Sudah Gerah dan Minta Pindah, Guardiola Tebar Ancaman ke Real Madrid
Aymeric Laporte Pemain Timnas Spanyol ini rupanya jengah lantaran kesulitan mendapat waktu bermain reguler musim ini di Man City asuhan Guardiola
Manchester Biru datang ke markas El Real dengan berbekal pengalaman dari kesalahan pada musim lalu.
"Pelajaran terbaik yang kami dapatkan dari musim kemarin adalah kami di sini bukan buat menuntaskan dendam, melainkan untuk mendapatkan hasil terbaik dan membuka pintu ke final untuk Manchester," kata Guardiola.
Sejak berkarier sebagai pelatih, Guardiola sudah 21 kali menghadapi Madrid.
Rinciannya empat kali bareng Manchester City, dua laga bersama Bayern Muenchen, dan 15 partai bareng Barcelona.
Hasilnya adalah dia memetik 12 kemenangan, empat skor seri, dan lima kekalahan.
(oln/SK/*/BolaSport)
Liga Inggris
Prediksi Skor Manchester United vs Chelsea: Taktik Amorim Belum Klik, Setan Merah Rawan Tumbang |
---|
Sindiran Nyelekit Pep Guardiola untuk Mikel Arteta jika Bikin Arsenal Juara Musim Ini |
---|
Ditemui Petinggi Manchester United, Ruben Amorim Bercanda soal Tawaran Kontrak Baru |
---|
Ruben Amorim Bertemu Sir Jim Ratcliffe, Tanda-Tanda Dipecat dari Manchester United? |
---|
Liverpool vs Everton Liga Inggris, David Moyes Bidik Titik Lemah The Reds |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.