Liga Inggris
Brighton vs Chelsea: Momen Bangkit Chelsea, Kebanyakan Lawan Tim Papan Bawah Hingga Akhir Musim
Saat ini menjadi momen yang sulit bagi Chelsea, setelah sempat melakoni awal musim sangat menjanjikan. Kemenangan 4-0 atas Juventus memicu optimisme
Tiga kali menang, dan dua kali seri, termasuk seri 1-1 kontra Chelsea di Stamford Bridge, membuat mereka kini di posisi sembilan klasemen sementara dengan 28 poin.
Gol penyama kedudukan di menit terakhir dari Danny Welbeck mengamankan satu poin untuk Seagulls atas The Blues pada akhir Desember lalu.
Tuchel pastinya belajar banyak dari kecolongan gol di detik-detik akhir tersebut. Konsentrasi para pemain jelang akhir laga, terutama di lini belakang harus digejont lagi.
Celakanya, lini belakang The Blues bermasalah jelang laga ini.
Reece James, Ben Chilwell, dan Trevor Chalobah masih absen karena cedera. Sementara sementara Andreas Christensen absen setelah dites positif terkena virus corona.
Di bawah mistar, Edouard Mendy yang juga pernah terserang COVID-19, bakal absen karena ikut Piala Afrika. Posisinya akan diganti Kepa Arrizabalaga.
Pelatih Tuchel kemungkinan mengubah starter di lini depan tak seperti melawan City, dengan Mason Mount, dan Timo Werner bakal mendapingi Romelu Lukaku di lini depan.
Diharapkan, trisula ini bakal mengembalikan The Blues ke jalur kemenangan lagi dini hari nanti. (Tribunnews/den)
Live on
Mola TV
Rabu (19/1) Pukul 03.00 WIB
Brighton vs Chelsea
Momen Bangkit
Liga Primer Inggris
Pekan ke-24
Stadion Amex, East Sussex
Rabu (19/1) dini hari
S-M-M-S-M
Brighton & Hove Albion 4-4-2
Sanchez; Lamptey, Webster, Burn, Cucurella; Gross, Lallana, Moder, Mac Allister; Trossard, Maupay
K-M-M-M-S
Chelsea 3-4-3
Kepa; Rudiger, T Silva, Sarr; Azpilicueta, Kovacic, Kante, Alonso; Mount, Lukaku, Werner
Head to Head
Main 11
Brighton menang 1
Chelsea menang 6
Seri 4
4 Duel Terakhir
30/12/21 Chelsea 1 - 1 Brighton
21/04/21 Chelsea 0 - 0 Brighton
15/09/20 Brighton 1 - 3 Chelsea
29/08/20 Brighton 1 - 1 Chelsea
Posisi Klasemen
No Tim M S K SG Poin
3 Chelsea 12 7 3 +28 43
9 Brighton 6 10 4 0 28
Top Players
Brighton
Top Ratings
Yves Bissouma 7.13
Top Goals
Neal Maupay 6.66
Top Assists
Enock Mwepu 6.61
Chelsea
Top Ratings
Ben Chilwell 7.65
Top Goals
Mason Mount 7
Top Assists
Mateo Kovacic 5