Liga 1
Sanksi WADA Dipastikan Tidak Ganggu Kelangsungan Kompetisi Sepakbola Liga 1 dan 2
kompetisi Liga 1 dan Liga 2 musim 2021/2022 yang telah berlangsung, tidak akan terkendala sanksi dari WADA.
Selain sejumlah event olahraga tersebut di atas, ada juga rangkaian turnamen bulu tangkis internasional yang bakal digelar di Bali, Indonesia, mulai bulan November sampai Desember 2021. Di antaranya; Indonesia Masters (16-21 November 2021), Indonesia Terbuka (23-28 November), BWF World Tour Finals (1-5 Desember).
Sanksi hanya bisa dicabut apabila semua yang menjadi tugas kerja yang dibebankan WADA dilaksanakan LADI. "Sanksi satu tahun bisa berkurang menjadi 3 atau 4 bulan, jika LADI sudah melaksanakan tugas yang dibebankan kepada mereka," papar Akmal.