Selasa, 7 Oktober 2025

Community Shield

VIDEO Arsenal Kandaskan Perlawanan Liverpool di Community Shield hingga Gagalnya Penalti Brewster

Cuplikan video Arsenal menjadi juara Community Shield setelah mengandaskan perlawanan Liverpool, pada Sabtu (29/8/2020). Tonton di Sini!

Penulis: Rochmat Purnomo
JUSTIN TALLIS / POOL / AFP
Para pemain Arsenal berpose dengan trofi setelah memenangkan pertandingan sepak bola Community Shield FA Inggris antara Arsenal dan Liverpool di Stadion Wembley di London utara pada 29 Agustus 2020. Arsenal memenangkan pertandingan 5-4 melalui adu penalti setelah bermain imbang 1-1 di waktu normal . JUSTIN TALLIS / POOL / AFP 

Ia lantas mencoba mengirimkan umpan ke dalam pertahanan Arsenal yang digalang David Luiz dan Rob Holding.

Usaha serangan Liverpool di awal laga tersebut kandas lantaran berhasil diamankan oleh bek lawan.

Pemain belakang Liverpool asal Skotlandia, Andrew Robertson mengontrol bola dalam laga babak kelima Piala FA antara Chelsea kontra Liverpool di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris, Rabu (4/3/2020) dini hari WIB. Chelsea berhasil mengkandaskan Liverpool setelah menang dengan skor 2-0, The Blues pun melaju ke babak perempat final. AFP/Daniel Leal-Olivas
Pemain belakang Liverpool asal Skotlandia, Andrew Robertson mengontrol bola dalam laga babak kelima Piala FA antara Chelsea kontra Liverpool di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris, Rabu (4/3/2020) dini hari WIB. Chelsea berhasil mengkandaskan Liverpool setelah menang dengan skor 2-0, The Blues pun melaju ke babak perempat final. AFP/Daniel Leal-Olivas (AFP/Daniel Leal-Olivas)

Liverpool kembali mendapat peluang berikutnya lewat tendangan bebas setelah pelanggaran keras yang dilakukan David Luiz.

David Luiz melakukan pelanggaran pada menit 6 yang mendekati kotak penalti Arsenal.

Nampaknya tendangan bebas yang didapat Liverpool akan dieksekusi oleh Andrew Robertson.

Robertson pun sukses membuat kemelut pertahanan Arsenal dan Van Dijk memanfaatkan bola rebound untuk menjadi gol.

Terciptanya gol Van Dijk langsung dianulir oleh sang pengadil lapangan yang mendapat kode dari hakim garis.

Hakim garis mengangkat bendera karena sebelum terciptanya gol bek asal Belanda tersebut terlihat lebih dulu offside.

Arsenal yang terus tertekan justru sukses mengejutkan Liverpool dengan mencetak gol keunggulan.

Tepatnya pada menit 12 Pierre-Emerick Aubameyang berhasil mencetak gol pembuka pada pertandingan Community Shield ini.

Pierre Emerick-Aubameyang bersama Mikel Arteta saat mengangkat trofi Piala FA ke-14 Arsenal
Pierre Emerick-Aubameyang bersama Mikel Arteta saat mengangkat trofi Piala FA ke-14 Arsenal (Twitter/Arsenal)

Aubameyang merobek jala Liverpool yang dikawal Allison dan mengarah ke sudut kanan.

Gol striker asal Gabol ini merupakan andil dari pemain sayap Arsenal yang ditempati Bukayo Saka.

Skor sementara Arsenal berhasil unggul 1-0 atas Liverpool.

Klub berjuluk The Gooners ini hampir saja menggandakan keunggulan lewat peluang yang didapat Edward Nketiah.

Nketiah mendapat peluang menembak dari batas kotak penalti pada menit 20.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Man. City
7
4
1
2
15
6
9
13
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved