Selasa, 7 Oktober 2025

Liga Spanyol

Ketahuan Mengejek Wasit, Diego Simeone Terima Hukuman Berat

Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, dilarang mendampingi timnya pada tiga laga setelah diusir wasit dalam pertandingan melawan Sevilla.

Editor: Y Gustaman
Cristina Quicler/AFP/BolaSport.com
Ekspresi pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, dalam laga leg kedua perempat final Copa del Rey kontra Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla, pada 23 Januari 2018. CRSITINA QUICLER/AFP/BOLASPORT.COM 

"Ini adalah situasi yang ada dalam pertandingan, mereka bisa menghukum saya dan Komite bertindak sebagai hasil dari perilaku buruk saya," kata Simeone.

Dengan hukuman tiga laga ini Diego Simeone dipastikan tak memimpin Atletico Madrid saat menghadapi Las Palmas, Valencia dan Malaga di Liga Spanyol.

Berita ini sudah tayang di BolaSport.com dengan judul: Hukuman Berat Dipikul Pelatih Atletico Madrid Usai Mengejek Wasit

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Real Madrid
8
7
0
1
19
9
10
21
2
Barcelona
8
6
1
1
22
9
13
19
3
Villarreal
8
5
1
2
14
8
6
16
4
Betis
8
4
3
1
13
8
5
15
5
Atlético Madrid
8
3
4
1
15
10
5
13
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved