Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga Indonesia

Jebolan PSG dan Liverpool Tawarkan Diri ke Persebaya

Setelah datangkan empat pemain lokal dan satu pemain asing, Persebaya akan kembali menambah kekuatan.

Editor: Y Gustaman
Instagram
David N'Gog saat masih membela Liverpool. 

"Agennya bilang, dia mau kalau ke Persebaya, katanya boleh kalau mau didatangkan dan dilihat dulu. Sifatnya bukan trial, tapi mencoba latihan di sini dan agennya juga bilang akan mempersiapkan semuanya," katanya.

Meski membawa status mantan pemain Liverpool, bukan menjadi jaminan Bajul Ijo langsung mengiyakan tawaran tersebut, apalagi pemain posisi striker di Persebaya terbilang sudah banyak.

"Ada beberapa pertimbangan untuk memutuskan pemain ini. Perlu diobrolkan dengan pelatih seperti apa. Kalau posisinya sudah banyak ya mungkin belum bisa. Kami sesuaikan dengan kebutuhan tim saja," jelas pria yang akrab disapa Abud itu.

Sumber: Surya
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved