Minggu, 5 Oktober 2025

BWF World Tour

4 Pemain Elite Comeback di All England 2024 Pasca-Cedera: The Daddies hingga Eks Ranking 1 Dunia

Daftar 4 pemain elite dunia yang comeback tanding di All England 2024 setelah pemulihan cedera dan langsung tampil di turnamen super 1000.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Drajat Sugiri
BWF
4 Pemain Elite Comeback di All England 2024 Pasca-Cedera: The Daddies hingga Eks Ranking 1 Dunia - Pasangan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan ketika beraksi di All England 2023. 

Sebab cederanya sudah terlalu parah dan dia harus fokus pemulihan demi bisa mengejar tiket Olimpiade.

Sejak kembali bertanding, Chocuwong belum pernah mencoba mentas di turnamen super 1000, karena itu All England ini sedikit spesial bagi pemain Thailand.

All England akan dihelat di Birmingham mulai pada tanggal 12-17 Maret 2024.

Hasil Drawing All England 2024

Tunggal Putra

- Chia Hao Lee (Taiwan) vs Anthony Ginting (Indonesia)

- Chou Tien Chen (Taiwan) vs Jonatan Christie (Indonesia)

- Chico Aura Dwi Wardoyo (Indonesia) vs Priyanshu Rajawat (India)

Tunggal Putri

- Gregoria Mariska (Indonesia) vs Yeo Jia Min (Singapura)

Ganda Putra

- Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India) vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Indonesia)

- Bagas Maulana/Shohibul Fikri (Indonesia) vs Alexander Dunn/Adam Hall

- Fang-Chih Lee/Fang-Jen Lee (Taiwan) vs Fajar Alfian/Rian Ardianto (Indonesia)

- Leo Carnando/Daniel Marthin (Indonesia) vs Lee Yang/Wang Chi-lin (Taiwan)

Ganda Putri

- Apriyani Rahayu/Siti Fadia (Indonesia) vs Treesa Jolly/Gayatri Pullela (India)

Ganda Campuran

- Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin (China) vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle (Indonesia)

- Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong) vs Rehan Naufal/Lisa Ayu (Indonesia)

(Tribunnews.com/Niken)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved