Jumat, 3 Oktober 2025

Bulu Tangkis

Fajar Alfian Minta Maaf Belum Bisa Bawa Pulang Piala Sudirman 2023 ke Indonesia

Kapten tim kontingen Indonesia di Sudirman Cup 2023, Fajar Alfian, mencoba menyikapi kegagalan Indonesia dengan bijak.

Tribunnews/Abdu Majid
Pebulutangkis ganda putra Indonesia, Fajar Alfian saat diwawancarai setelah mengikuti acara peresmian ofisial broadcaster Indonesia Masters dan Indonesia Open di iNews Tower, Jakarta, Senin (30/5/2022). 

Ada banyak atlet Indonesia yang bakal turun berlaga di turnamen level super 500 ini, termasuk The Daddies Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan serta Minions Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Hasil drawing juga telah keluar di mana salah satu laga mempertemukan Shesar Hiren Rhustavito vs Victor Axelsen.

Victor sendiri baru saja mengalami cedera saat membela Denmark di Piala Sudirman 2023.

Belum diketahui apakah nantinya tunggal putra nomor 1 dunia ini akan tetap turun berlaga atau bakal mundur.

Foto bersama skuad full team Indonesia untuk Piala Sudirman 2023 ketika bersiap bertolak ke China, Kamis (11/5/2023).
Foto bersama skuad full team Indonesia untuk Piala Sudirman 2023 ketika bersiap bertolak ke China, Kamis (11/5/2023). (Instagram @badminton.ina Verified)

Baca juga: Sudirman Cup 2023: Update Cedera Viktor Axelsen saat Jumpa Lee Zii Jia, Bakal Jalani Scan

Hasil Drawing Wakil Indonesia di Malaysia Masters 2023

Tunggal putra:

Shesar Hiren Rhustavito vs Viktor Axelsen (Denmark)

Jonatan Christie vs Qualification 1

Anthony Sinisuka Ginting vs Wang Tzu Wei (Taipei)

Chico Aura Dwi Wardoyo vs Lin Chun-Yi (Taipei)

Christian Adinata vs Sai Praneeth B (India) - kualifikasi

Tunggal putri:

Gregoria Mariska Tunjung vs Pai Yu Po (Taipei)

Putri Kusuma Wardani vs Aakarshi Kashyap (India) - kualifikasi

Ganda putri:

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved