Razman Nasution Vs Hotman Paris
Razman Nasution Akui Kesalahan dan Minta Maaf Publik
Setelah sidang etik, Razman Nasution berjanji untuk beretika di ruang persidangan.
Penulis:
Rinanda DwiYuliawati
Editor:
timtribunsolo
Warta Kota/ Ikhwana Mutuah Mico
RAZMAN MEMINTA MAAF - Potret Razman Nasution saat mengkritisi putusan pembatalan penetapan tersangka dan pembebasan Pegi Setiawan di kasus pembunuhan Vina dan Eky, Kamis (11/7/2024). Razman Nasution meminta maaf dan terima putusan sidang etik tanpa perlawanan.
Hotman pun berharap Razman tak bisa lagi meneruskan profesinya sebagai seorang pengacara.
"Makanya saya strateginya tetap agar Mahkamah Agung agar perintahkan pengadilan tinggi agar surat Berita Acara Sumpah dicabut."
"Sehingga dia nggak bisa praktik selamanya, agar dia pulang kampung," tandasnya.
Baca juga: Permintaan Vadel Badjideh ke Razman setelah Resmi Ditahan: Saya Dipeluk Erat
(Tribunnews.com, Rinanda/Ifan)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.