Jumat, 3 Oktober 2025

Kabar Artis

Pasca Rujuk, Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett Bakal Jalani Peneguhan Pernikahan dan Baptis Ulang

Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett akan menjalani peneguhan pernikahan dan pembatisan ulang setelah rujuk.

Editor: Nuryanti
Kolase Tribunnews
Setelah diputuskan kembali rujuk, Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett bakal menjalani peneguhan pernikahan dan pembaptisan ulang. 

"Saya juga lihat bagaimana dia sama orang yang mungkin sebelumnya lebih emosional sekarang saya melihatnya lebih dewasa lebih sabar," sambungnya.

Menyinggung soal keputusannya rujuk, Lady Nayoan juga mengatakan bahwa akta perdamaian yang keduanya sepakati merupakan inisiatif Rendy.

Lady mengaku tak pernah mengajukan persyaratan rujuk.

Rendy Kjaernett rupanya sempat rencanakan liburan sebelum kecelakaan. Sebut salah satu trik untuk kembali rujuk dengan sang istri, Lady Nayoan.
Rendy Kjaernett mengalami perubahan setelah Lady Nayoan menerima permintaan rujuknya. (Kolase Tribunnews)

Baca juga: Hanya Pikirkan Keselamatan Lady Nayoan saat Kecelakaan, Rendy Kjaernett: Aku Sadar, Duniaku Dia

"Itu sebenarnya lebih ke Rendynya. Jadi bukan aku yang minta syarat asal begini begini, bukan seperti itu. Tapi dari Rendynya sendiri," terangnya.

Lady melanjutkan, poin-poin di dalam akta perdamaian berisi di antaranya rencana keduanya ke depan dalam menjalani hubungan rumah tangga.

"Poin-poin dari Rendy lebih ke rencana-rencana ke depannya. Apa yang akan kita lakukan bersama-sama," pungkasnya.

(Tribunnews.com/Indah Aprilin)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved