Sinopsis Film
Sinopsis Habibie & Ainun 3, Tayang di TV Siang Ini, Ceritakan Masa Muda Ainun saat SMA dan Kuliah
Habibie & Ainun 3 berkisah tentang masa muda Hasri Ainun Besari Habibie saat duduk di bangku SMA dan kuliah kedokteran, akan tayang siang ini di SCTV.
Kemudian apa yang membuat B.J. Habibie menjadi pelabuhan terakhir perjalanan cinta Ainun?
Simak kisah selengkapnya di SCTV siang ini, Minggu (26/6/2022).

Baca juga: Biografi BJ Habibie, Presiden ke-3 Indonesia yang Menggantikan Soeharto
Berikut para pemain Habibie & Ainun 3 beserta karakternya:
- Maudy Ayunda - Ainun
- Jefri Nichol - Ahmad
- Reza Rahadian - Habibi
- Lukman Sardi - Pak Besari
- Marcella Zalianty - Ibu Besari
- Arswendy Bening Swara - Pak Husudo
- Jennifer Coppen - Dina
- Rebecca Klopper - Heny
- Teuku Ryzki - Wiratman
- Eric Febrian - Liem Keng Kie
- Kevin Ardillova - Soelarto
- Mike Lucock - Ilham Habibie
- Amaranggana - Insana
(Tribunnews.com/Farrah Putri)