Jumat, 3 Oktober 2025

Sinopsis Film

Sinopsis Gara-gara Warisan, Film Komedi Keluarga yang Sedang Tayang di Bioskop

Film Gara-gara Warisan berkisah tentang tiga orang anak yang berebut warisan berupa Guest House.

Imdb.com
Poster Film Gara-gara Warisan. Berikut sinopsis Gara-gara Warisan, yang tayang di bioskop sejak 30 April 2022. 

Siapakah yang akan mendapatkan warisan tersebut?

Simak kisah selengkapnya di bioskop seluruh Indonesia.

Baca juga: Sinopsis Film Deepwater Horizon, Kisah Nyata Ledakan Rig Pengeboran Minyak, Tayang di Trans TV

Baca juga: Sinopsis Film Rampage, Aksi Gorila Albino Lawan Serigala dan Buaya Mutagen yang Berbahaya

Berikut para pemain Gara-gara Warisan beserta karakternya:

- Oka Antara - Adam

- Indah Permatasari - Laras

- Ge Pamungkas - Dicky

- Yayu A.W. Unru - Dahlan

- Ira Wibowo - Asmi (Ibu Adam, Laras dan Dicky)

- Ernest Prakasa - Benny

- Sheila Dara Aisha - Vega

- Lukman Sardi - Sanusi

- Lydia Kandou - Salma

- Aci Resti - Wiwin

- Lolox - Ijul

- Ence Bagus - Aceng

- Dicky Difie - Umar

- Tanta Ginting - Alex

- Hesti Purwadinata - Rini

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved