Kabar Artis
Sonny Septian Dulu Dikenal Playboy, Ini Alasan Fairuz A Rafiq Mau Jadi Istrinya
Dulu dikenal playboy, ini alasan Fairuz A Rafiq akhirnya menerima Sonny Septian menjadi suaminya.
"Terus pas adegan playboy juga serem banget kayak pengen ngelempar."
"Tapi memang jauh banget sama karakter aslinya, dia anaknya penyayang," timpalnya.
Fairuz pun mengaku bahwa semenjak menikah, ia menyarankan Sonny untuk tidak mengambil peran antagonis lagi.
Hal ini dikarenakan Fairuz khawatir sifat antagonis yang diperankan sang suami terbawa dalam keluarga.
Meski terkenal dengan peran antagonisnya, Sonny dinilai sangat dekat dan sayang dengan sang ibunda.
"Sonny sama ibunya juga deket banget, sayang banget."
"Kalau ketemu mamanya itu yang udah gede segini masih dipelukin, diciumin," tutup Fairuz A Rafiq.
(Tribunnews.com/Katarina Retri)
Berita lainnya terkait Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian