Jumat, 3 Oktober 2025

Dua Pekan Galih Ginanjar Mendekam di Penjara, Barbie Kumalasari Usahakan untuk Selalu Menjenguk

Galih Ginanjar ditahan di rumah tahanan Polda Metro Jaya terkait kasus video Ikan Asin pada Jumat (12/7/2019) lalu.

Penulis: Grid Network
Tribunnews.com/ Bayu Indra Permana
Barbie Kumalasari istri Galih Ginanjar di kawasan Jalan Kapten Tendean Jakarta Selatan, Selasa (23/7/2019). 

TRIBUNNEWS.COM - Galih Ginanjar ditahan di rumah tahanan Polda Metro Jaya terkait kasus video Ikan Asin pada Jumat (12/7/2019) lalu.

Sejak saat itulah, Barbie Kumalasari mengaku merasa kesepian.

Terbiasa bersama Galih Ginanjar berdua, kini Barbie Kumalasari harus berpergian seorang diri.

"Karena kan lebih sering berdua tiap hari. Aku akan nggak pakai supir, nggak pakai apa."

"Ya sekarang kerasa banget sendirinya," ujar Barbie Kumalasari saat Grid.ID jumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (23/7/2019).

Bahkan baru-baru ini, Barbie sempat terciduk sedang makan seorang diri di restoran siap saji.

Ia mengaku saat itu sedang membelikan makanan untuk sang suaminya yang berada di rumah tahanan Polda Metro Jaya.

Halaman Selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved