Jumat, 3 Oktober 2025

10 Hal Menarik tentang Psikologi yang Tak Pernah Kita Sadari, 30 Persen Waktu Hanya Untuk Berkhayal!

Ada 10 fakta yang menarik tentang keadaan psikologis yang mengungkapkan jati diri dan tak pernah kita sadari.

Editor: Tiara Shelavie
Brightside.me
10 Fakta Menarik tentang Keadaan Psikologi 

TRIBUNNEWS.COM - Bertahun-tahun peneliti melakukan riset mengenai misteri dalam pemikiran psikologi manusia.

Selain itu, setiap manusia juga pasti memiliki kekurangan yang disembunyikan dalam diri masing-masing.

Melansir dari Brightside, ada 10 fakta yang menarik tentang keadaan psikologis yang mengungkapkan jati diri dan tak pernah kita sadari.

POPULER: Bocah Sering Tidur di Makam Sang Ayah hingga Balasan Seorang Anak yang Dipungut Setelah 25 Tahun

Apa saja? Berikut ulasannya:

1. Senantiasa mengubah ingatan kita

Ilustrasi
Ilustrasi (brightside)

Kita cenderung melihat masa lalu sebagai film atau video klip.

Ketika ada kejadian yang baru kita alami, maka kejadian tersebut akan menjadi ingatan baru dan menggantikan ingatan kita yang lama.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunWow.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved