Jumat, 3 Oktober 2025

Perajin Tahu dan Tempe di Majalengka Tidak Ikut Seruan Aksi Mogok, Ini Alasannya

Para perajin tahu-tempe di Majalengka sudah mengeluhkan harga kedelai yang saat ini tembus Rp 14 ribu per kilogram

Editor: Erik S
freepik.com
(Ilustrasi) Perajin tahu dan tempe di Kabupaten Majalengka Jawa Barat memutuskan tidak ikut mogok produksi seperti di daerah-daerah lain. 

Selain merugikan para perajin yang tak mendapatkan penghasilan dari produksi tahu-tempe, ia juga mengkhawatirkan kehilangan pelanggan pembeli makanan yang terbuat dari kedelai tersebut.

Sementara, tak ada aksi mogok produksi tahu-tempe juga disampaikan Sekretaris Koperasi Tahu-Tempe Indonesia (Kopti) Majalengka, Abdullah Amin.

Baca juga: VIDEO Sejak Tiga Pekan Lalu, Harga Kedelai Merangkak Naik: Kini Berada di Harga Rp20.000 per Kg

Hasil pantauannya di Desa Cisambeng sebagai sentra produksi tahu-tempe, para perajin tetap membuat olahan kedelai menjadi tahu-tempe.

"Di kita Alhamdulillah tidak ada yang mogok," kata Abdullah.

Penulis: Eki Yulianto

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Perajin Tahu Tempe di Majalengka Tak Ikut Mogok, Mereka Pilih Menaikkan Harga

Sumber: Tribun Jabar
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved