Selasa, 7 Oktober 2025

Berita Viral

Viral Mahasiswa Ditipu Polisi hingga Rp 225 Juta, Dijanjikan Lolos Bintara, Kini Terlilit Utang Bank

Berikut viral cerita seorang mahasiswa bernama Junus Dami ditipu oknum polisi hingga rugi Rp 225 juta. Kini malah terlilit utang.

Kolase Tribunnews.com: Ilustrasi Grafis/Tribun-Video.com dan POS-KUPANG.COM/CHRISTIN MALEHERE
(Kiri) Kakak kandung korban, Melkianus Dami memegang kuitansi bukti pembayaran kepada calo casis Bintara Polri dan (Kanan) Ilustrasi oknum polisi pelaku penipuan. 

Penjelasan Polda NTT

Kabid Humas Polda NTT, Kombes Pol Ariasandy, S.IK membenarkan proses terhadap Aipda AA masih berjalan.

"Dan saat ini sementara diproses oleh Bidang Propam, karena penipuan calo dilakukan oleh oknum anggota dari Polres Rote Ndao," jelas Ariasandy, dikutip dari Pos-Kupang.com.

Ariasandy dalam kesempatannya juga berpesan kepada masyarakat agar tidak mudah percaya dengan tawaran dipermudah jadi anggota Polri.

Hal ini tidak lepas dari proses seleksi rekrutmen bintara Polri sudah transparan dan setiap peserta langsung mendapatkan hasil tes pada hari yang sama.

"Jika ada oknum yang bertindak sebagai Calo yang menjamin kelulusan dengan imbalan tertentu, maka jangan pernah percaya," tegas Ariasandy.

(Tribunnews.com/Endra Kurniawan)(Kompas.com/Sigiranus Marutho Bere)(POS-KUPANG.COM/ Christin Malehere)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved