Jumat, 3 Oktober 2025

Alur Perampokan Toko Emas di Pasar Simpang Limun, Pelaku Sempat Lari ke Delisersang

Usai di parkiran, salah satu di antara tersangka kemudian menembak kembali senjata api ke arah juru parkir dan mengenai leher sebelah kiri

Editor: Eko Sutriyanto
TRIBUN MEDAN/ALVI SYAHRIN
Foto alur perampokan toko emas Pasar Simpang Limun yang dipajang petugas di halaman Polda Sumut, Rabu (15/9/2021).(TRIBUN MEDAN/ALVI SYAHRIN) 

Begitu juga dengan sepeda motor Beat yang dikendarainya.

Adapun identitas para pelaku yakni :

1. Farel alias F (21), Jalan Garu 1, Gang Manggis Kecamatan Medan Amplas

2. Paul alias P (32), Jalan Menteng VII, Gang Horas, Kecamatan Medan Denai

3. Hendrik alias H (38) yang ditembak mati usai melakukan perlawanan saat pra - rekronstruksi. Ia berdomisili di Jalan Paluh Kemiri Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang

4. Prayogi alias Bejo alias B (25), Jalan Bangun Sari No 81 Link II, Kecamatan Medan Johor.

Terkait kasus ini, rencananya Kapolda Sumut Irjen RZ Panca Putra Simanjuntak akan menggelar konfrensi pers hari ini, Rabu (15/9/2021).

(cr7/tribun-medan.com)

Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul Begini Alur Perampokan Toko Emas Simpang Limun Hingga Pelaku Berhasil Kabur ke Arah Tembung

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved