Liputan Khusus
Mendonorkan Darah Tidak Menurunkan Imunitas, Malah Menyehatkan
Kekhawatiran mendonorkan darah dapat menurunkan imunitas di masa pandemi, tidak beralasan. Asal tetap menerapkan protokol kesehatan, kita tetap sehat.
Darah yang diambil juga tidak banyak. Dari 5 liter darah di tubuh, paling yang diambil hanya kisaran antara 100-200 cc. Jumlah itu sangat sedikit dan hanya dilakukan 2 bulan sekali.
Terlepas dari hal tersebut, katanya, donor darah juga bisa menjadi cara bagi kita untuk beramal dengan membantu orang lain.
Anggaplah itu sebagai sedekah. Bukankah sedekah tidak mesti dengan uang. Bahkan dalam kondisi pasien sangat membutuhkan, darah itu jauh lebih penting dari uang.
“Maka jangan ragu untuk donor darah. Tidak ada salahnya bagi kita untuk menolong sesame,” tutupnya. (cr8)
Baca juga: Sedih Sekali ketika Melihat Orang Sakit Butuh Darah Stok Habis