Istri Meninggal 2 Tahun Lalu, Seorang Paman Tega Rudapaksa Keponakannya yang Sedang Nonton TV
Istri meninggal dua tahun lalu, seorang paman malah nekat merudapaksa keponakannya sendiri.
Editor:
Nanda Lusiana Saputri
istimewa
Istri meninggal dua tahun lalu, seorang paman malah nekat merudapaksa keponakannya sendiri.
Hasil pemeriksaan polisi, AN melakukan itu karena tidak bisa menyalurkan kebutuhan biologisnya setelah istri meninggal dunia dua tahun lalu.
Perbuatan tersangka akan dibidik dengan Pasal 34 Juncto Pasal 47 Juncto Pasal 50 Qanun Aceh Nomor 6 Tahun 2014 tentang Hukum Jinayat.
Berita lain terkait kasus rudapaksa.
Artikel ini telah tayang di serambinews.com dengan judul Isteri Meninggal Dua Tahun Lalu, tak Disangka Paman Nekat Rudapaksa Keponakannya Saat Nonton TV