Jumat, 3 Oktober 2025

Berita Viral

Wanita Ini Diselamatkan Kucing dari Gigitan Ular, Sebut Cara Terima Kasih karena Selalu Diberi Makan

Kisah perempuan diselamatkan kucing yang selalu diberi makan, menjadi viral di media sosial.

Penulis: Nuryanti
TikTok/3rdchild
Kisah perempuan diselamatkan kucing yang selalu diberi makan, menjadi viral di media sosial. 

"Jadi kelihatan sekali kalau dia lumpuh setelah diterkam kucing," kata dia.

ular 1
Terselamatkan dari gigitan ular karena kucing. (TikTok @3rdchild)

Amaliya lalu mendekati ular yang diterkam oleh kucing liar tersebut.

"Saya tahu ular tersebut tidak berbahaya bisanya."

"Makanya saya memberanikan diri untuk mendekati dan melihat keadaan si ular."

"Ternyata ada luka sedikit di bagian perut dan lehernya."

"Sehingga ular tersebut tidak berkutik lagi," terangnya.

"Ularnya saat itu masih hidup, tetapi kondisinya lumpuh," sambung dia.

Baca juga: Aksi Viral Babang Bayu, Fans Berat Amanda Manopo, Akhirnya Berbuah Manis

Baca juga: Impian Wahyu Bocah yang Viral Azan di Liang Kubur Ayah untuk Masuk Ponpes Jadi Nyata, Ini Kata Ibu

ular 2
Terselamatkan dari gigitan ular karena kucing. (TikTok @3rdchild)

Berikut keterangan dalam video viral itu:

"Jadi aku tadi siang sendiri di kost an.

Temanku lagi di luar ada keperluan.

Biasanya kucing ini memang sering main ke kos (kucing liar).

Tiap kali aku makan, selalu ku bagi untuk dia.

Pas aku ke wc terus ke dapur, cuci piring, belum ada apa-apa.

Terus pas aku balik badan habis cuci piring, ternyata udah ada ini.

Tapi si ular gabisa ke mana-mana karena perutnya luka.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved