Jumat, 3 Oktober 2025

Viral Seorang IRT Temukan Uang Jutaan Rupiah Lalu Diserahkan ke Satpam: Bukan Punya Saya

Seorang ibu rumah tangga (IRT) menyerahkan uang jutaan rupiah yang ditemukannya di Anjungan Tunai Mandiri (ATM) kepada satpam.

pixabay.com
Seorang ibu rumah tangga (IRT) di Lubuklinggau menyerahkan uang jutaan rupiah yang ditemukannya di Anjungan Tunai Mandiri (ATM) kepada satpam. 

Karena merasa uang tersebut bukan miliknya, ia pun menitipkan uang itu kepada Satpam BRI dengan harapan uang tersebut akan diambil oleh pemiliknya.

"Karena bukan punya saya, saya kembalikan dengan Satpam dengan harapan pemilik uang datang mengambilnya," ujarnya.

(TribunSumsel.com, Eko Hepronis)

Artikel ini telah tayang di Tribunsumsel.com dengan judul IRT di Lubuklinggau Temukan Jutaan Rupiah di ATM, 'Bukan punya saya, saya kembalikan dengan Satpam'

Sumber: Tribun Sumsel
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved