Sabtu, 4 Oktober 2025

Hampir Tertangkap Warga setelah Bakar Rumah Mertua, Pria Ini Pilih Ceburkan Diri ke Sungai

Seorang pria berinisial JA (34) nekat melompat ke sungai yang arusnya cukup deras.

Istimewa via Kompas.com
JA, pelaku pembakar rumah mertua di Banjarmasin, Kalsel, dihadirkan Polsek Banjarmasin Barat dalam gelar perkara pada, Senin (19/10/2020).(Istimewa) 

Kejadian itu terjadi di Jalan Banyiur Luar, Banjarmasin Barat pada, Sabtu (17/10/2020) dini hari.

Dua rumah selain rumah mertuanya juga ikut dilalap api.

Akibat perbuatannya, pelaku terancam Pasal 187 KUHP dengan ancaman kurungan 12 tahun penjara.

(Kompas.com: Kontributor Banjarmasin, Andi Muhammad Haswar)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Usai Bakar Rumah Mertua, Pria di Banjarmasin Ceburkan Diri ke Sungai"

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved