Marah Dibangunkan Saat Tidur, Pria Ini Aniaya Ayah Tirinya
Marah lantaran dibangunkan saat tidur, seorang anak memukul kepala ayah tirinya menggunakan botol kaca.
Editor:
Malvyandie Haryadi
Setelah mendapat laporan, Kapolsek Rumbai Iptu Viola Dwi Anggreni bersama tim Opsnal melakukan penyelidikan.
"Tersangka berhasil ditangkap pada malamnya sekitar pukul 20.00 WIB. Penangkapan turut dibantu warga," kata Budhia. Tersangka HS alias Heru kini ditahan dan dijerat dengan Pasal 351 KUHP tentang penganiayaan. (Kontributor Kompas.com Pekanbaru, Idon Tanjung)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Marah Dibangunkan Saat Tidur, Remaja Pukul Kepala Ayah Pakai Botol"