Awas Rabies di Sekitar Kita
Beberapa waktu lalu Dinas Pertanian (Distani) Kota Bogor pun, menerima permintaan seorang Lurah untuk mengevakuasi kucing
3. Anjing dibrongsong terutama jika dibawa keluar rumah.
B. Vaksinasi rabies pada anjing, kucing, musang, kera/monyet peliharaan secara teratur setiap tahun.
· Yang harus dilakukan pada kasus gigitan Hewan Penular Rabies :
Pada Hewan
a. Mengenali ciri hewan yang menggigit, tangkap dan jangan dibunuh
b. Melaporkan ke Puskeswan atau petugas Dinas Pertanian Kota Bogor Bidang Peternakan seksi kesehatan hewan
c. Hewan diobservasi selama 14 hari
Baca: Sparta Bebas Rabies, Anjing Bima Aryo yang Serang ART hingga Tewas Dilatih Jadi Prajurit Polisi
Pada Manusia
a. Cuci luka gigitan dengan air mengalir dan sabun selama 15 menit
b. Melaporkan ke Puskesmas/ Rumah Sakit terdekat
c. Pemberian Vaksin Anti Rabies (VAR) atau Serum Anti Rabies (SAR) (*)