Jumat, 3 Oktober 2025

Diduga Sistem Kemudi Patah, Truk Muat Batako Tabrak Tiang Listrik & Rumah Hingga Tembok Jebol

Diduga Sistem Kemudi Patah, Truk Muat Batako Tabrak Tiang Listrik & Rumah Hingga Tembok Jebol di Jombang.

Editor: Januar Adi Sagita
TRIBUNJATIM.COM
Kondisi truk yang menabrak tiang listrik di Jombang. 

TRIBUNNEWS.COM, JOMBANG - Kecelakaan tunggal terjadi di Jl Raya Catakgayam Kecamatan Mojowarno, Jombang, Rabu (15/5/2019).

Truk muatan batako tiba-tiba oleng dan menabrak tiang listrik di tepi jalan.

Kendaraan baru berhenti ketika menabrak rumah milik Moh Aqil Azizi (37), warga Desa Catakgayam. Beruntung, rumah tersebut tidak berpenghuni.

"Tidak ada korban dalam kejadian ini," kata Kepala Unit Kecelakaan Polres Jombang Iptu Sulaiman kepada Surya.co.id (grup Tribunjatim.com).

Baca selengkapnya >>>>>

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved