Jokowi Ungkap Upayanya Mengatasi Kabut Asap di Pekanbaru Dimulai Sejak 3 Tahun Lalu
Presiden Jokowi menceritakan awal mula dari upayanya mengatasi kabut asap yang sering dikeluhkan warga dimulai sejak tahun 2015.
Selain itu, pemerintah juga memberi kesempatan kepada daerah untuk turut melakukan pengelolaan sumber daya yang ada di wilayahnya.
"Perlu saya sampaikan bahwa ini juga tidak hanya negara saja yang mengelola, tetapi daerah juga akan kita beri ruang untuk mengelola Blok Rokan ini," imbuhnya.
Terkait hal itu, dalam pernyataan di acara penganugerahan gelar adat Melayu Riau kepada Presiden, Presiden bahkan berharap daerah memegang peranan yang lebih besar dalam pengelolaan apabila mampu.
"Kalau daerah mampu memegang porsi lebih besar kenapa tidak? Kalau daerah siap memiliki yang lebih besar kenapa tidak? Tetapi skema dan mekanismenya nanti akan segera kita atur untuk ini," kata Jokowi.