Sepasang Mucikari SMA Jual Adik Kelas dan Wanita Dewasa, Tarif Mulai Rp12 Juta hingga Rp800 Juta
Awalnya, penangkapan ini bermula dari seorang anggota polisi yang menyamar sebagai pria hidung belang.
TRIBUNNEWS.COM - Sepasang kekasih yang sama-sama masih duduk di bangku SMA menjadi mucikari dengan menjual adik kelasnya pada lelaki hidung belang.
Dilansir Tribun Video dari Tribun Lampung, kedua mucikari tersebut masing-masing berinisial NYL (17) dan MAS (17), sedangkan adik kelas yang di jual berinisial SCS (16).
Mereka diringkus oleh Tim Pegasus Polsek Medan Kota pada Selasa (25/9/2018) sekitar pukul 22.30 WIB.
Kapolsek Medan Kota Kompol Revi Nurvelani mengatakan bahwa penangkapan mucikari ini dilakukan lewat penyamaran.
SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>