10 Orang di Jogja Bersepeda 340 KM ke Malang untuk Kampanye Anti Narkoba
Sebanyak 10 orang bersepeda dari Yogyakarta menuju Malang dalam rangka kampanye anti narkoba, Kamis (15/2/2018).
Editor:
Sugiyarto
Tribun Jogja/ Tantowi Alwi
Peserta Kampanye Anti Narkoba dengan bersepeda dari Yogyakarta menuju ke Malang mulai start dari Balai Desa Condongcatur.
Namun ratusan orang tersebut hanya menemani sampai Masjid Al Aqsa, Klaten dan langsung kembali lagi ke Jogja.
Hal ini karena mereka memang tidak mempersiapkan diri untuk ikut sampai ke Kota Malang.
Kemudian, Reno menuturkan dipilihnya Kota Malang sebagai tujuan, karena dari kesepuluh orang tersebut ingin menjajal bersepeda ke sana.
"Karena sudah banyak yang sampai ke Jakarta, akhirnya dipilih ke Jawa Timur, Kota Malang," ujarnya. (tribunjogja)