Sabtu, 4 Oktober 2025

4 Lubang Besar di Gunungkidul Buat Warga Kebingungan

Warga di Kecamatan Ponjong, Gunungkidul, Yogyakarta, resah dengan empat lubang yang berada di tengah ladang warga.

Editor: Aji Bramastra
Kompas.com
Satu dari 4 lubang di Gunungkidul yang membuat warga kebingungan. 

TRIBUNNEWS.COM - Warga di Kecamatan Ponjong, Gunungkidul, Yogyakarta, resah dengan empat lubang yang berada di tengah ladang warga.

Bahkan, di beberapa titik, lubang yang kemudian diketahui sebagai fenomena tanah karst ini semakin melebar.

Salah satunya berada di Dusun Pringluwang, Desa Bedoyo. 

Lubang berada di lahan pertanian milik Suyatmi yang sudah ambles sejak dua bulan terakhir.

"Tanahnya ambles sejak November akhir tahun lalu saat hujan deras itu," katanya saat ditemui di ladangnya Selasa (6/2/2018). 

Lanjut ke Artikel Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved