Pelarian Pelaku Curat Selama Setahun Berakhir Tragis
Pria yang kerap meresahkan warga karena kejahatan jalanan yang sering dia lakukan, akhirnya tewas tersungkur setelah terkena tembakan polisi.
Namun pada saat diminta menujukkan lokasi yang keempat di Desa Pakondangan, Kecamatan Rubaru, tiba-tiba pelaku berusaha merebut senpi petugas.
Tapi petugas behasil mempertahankan senjata, sementara Sirat kabur.
Polisi kemudian mengeluarkan tembakan ke udara, tapi pelaku terus kabur, sehingga petugas menembaknya.
“Dalam catatan kami, pelaku melakukan pencurian sudah lebih dari delapan kali. Dan apa yang dilakukan anggota kami di lapangan terhadap pelaku sudah sesuai prosedur, karena sebelumnya sudah kami sudah memberikan tembakan peringatan,” tambah Kompol Sutarno.