Senin, 6 Oktober 2025

Hari Raya Idul Adha 2015

Duh, Ibu Hamil Ini Ikut Berebut Gunungan Hasil Bumi

Warga Baluwarti yang diketahui sedang hamil itu ikut berebut gunungan hasil bumi hingga mendapatkan cabe dan kacang panjang.

Editor: Wahid Nurdin
TRIBUN JATENG
Para warga dan abdi dalem Keraton Kasunanan Surakarta berebut gunungan pada acara Grebeg Besar usai dibawa ke Masjid Ageng, Solo, Kamis (24/9/2015). Para warga dan abdi dalem ini percaya sejumlah sesaji pada gunungan yang dibuat untuk merayakan Idul Adha ini membawa berkah. 

Grebeg Besar selalu menjadi tradisi untuk dirayakan saat hari raya Idul Adha. Menurutnya, perhelatan tersebut adalah simbol kemenangan iman.

"Ada tiga grebeg yang selalu dirayakan yakni Grebeg Syawal, Grebeg Maulud, dan Grebeg Besar.

Ketiganya memiliki arti kemenangan. Kalau Grebeg Besar kemenangan iman Nabi Ibrahim menuruti perintah Allah untuk mengorbankan putra sulungnya, Ismail meski akhirnya diganti seekor kambing," jelasnya. (*)

Sumber: Tribun Jateng
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved