Jumat, 3 Oktober 2025

OI dan Slankers Gagas Bersatu Dalam Damai

Dua komunitas musik yang tergabung dalam Badan Pengurus Kota (BPK) Oi Bandung Raya (ormas penggemar Iwan Fals) dan Slankers Priangan

Editor: Dewi Agustina

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Teuku M Guci Syaifudin

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Dua komunitas musik yang tergabung dalam Badan Pengurus Kota (BPK) Oi Bandung Raya (ormas penggemar Iwan Fals) dan Slankers Priangan Club (SPC) menyatukan gagasan dalam acara bertajuk "Bersatu dalam Damai untuk Indonesia" di Kebun Binatang Bandung, Kota Bandung, Selasa (5/6/2012).

Mereka melakukan kegiatan bersih-bersih bersama di beberapa area kebun binatang. Selain itu, acara sehari tersebut juga akan diramaikan beberapa peforma musik tradisional yang akan diperagakan dua komunitas tersebut.

"Dari pihak OI akan menyanyikan lagu Slank dan pihak Slankers akan menyanyikan lagu Iwan Fals," ujar Ozon Listanto kepada Tribun Jabar (Tribun Network) ketika ditemui di Kebun Binatang Bandung, Kota Bandung, Selasa (5/6/2012).

Baca juga:

Sumber: Tribun Jabar
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved