PINTAR Kemenag
Kunci Jawaban 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI PINTAR Kemenag
Simak kunci jawaban PINTAR Kemenag Modul 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1, pelatihan 4-8 Oktober 2025.
TRIBUNNEWS.COM - Soal dan kunci jawaban Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1, Pelatihan Bimbingan dan Konseling adalah materi pelatihan mandiri bersertifikat Kementerian Agama (Kemenag) di platform PINTAR Kemenag.
Kementerian Agama mengadakan pelatihan PINTAR Kemenag dengan berbasis MOOC (Massive Open Online Course) secara online.
Pelatihan PINTAR Kemenag akan dilaksanakan pada 4-8 Oktober 2025.
Pelatihan Penyuluhan Interaktif Berbantu Artificial Intelligence termasuk dalam salah satu pelatihan PINTAR Kemenag yang saat ini dibuka.
Soal dan kunci jawaban pada Modul 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1 dalam artikel ini adalah materi Pelatihan Penyuluhan Interaktif Berbantu Artificial Intelligence dari Kementerian Agama (Kemenag) di Platform PINTAR Kemenag.
Sebelum mengerjakan soal latihan Pelatihan Bimbingan dan Konseling di platform https://pintar.kemenag.go.id/, peserta dapat belajar terlebih dahulu materinya.
Terdapat beberapa soal yang harus diselesaikan oleh para peserta.
Berikut soal dan kunci jawaban pada Modul 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1.
Baca juga: Jawaban Modul 3.3 Profesionalisme Kompetensi Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum, PINTAR Kemenag
Kunci Jawaban Modul 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1 PINTAR Kemenag
1. Bagaimana Al dapat digunakan secara etis dalam konteks KTI bagi Penyuluh Agama
A. Dengan memastikan hasilnya sesuai dengan nilai-nilai agama dan keilmuan
B. Dengan mengandalkan Al tanpa pemikiran kritis
C. Dengan menjadikannya pengganti utama dalam penulisan
D. Dengan menyatin karya orang lain sebagal referansi
Jawaban: A
2. Apa langkah pertama yang harus dilakukan setelah menerima hasil draft dari Al
A. Langsung mempublikasikan tanpa revisi
B. Menambahkan data tanpa verifikasi
C. Mengevaluasi dan memastikan kesesuaian dengan tujuan KTI
D. Menghapus hasil karena Al tidak sempurna
Jawaban: C
3. Bagaimana Al dapat membantu dalam pengumpulan data untuk KTI
A. Menggantikan peran manusia sepenuhnya
B. Membantu proses riset dan pengembangan ide
C. Menyalin karya orang lain
D. Membuat tulisan tanpa perlu revisi
Jawaban: B
4. Dalam konteks etika, apa yang harus diperhatikan saat menggunakan Al untuk KTI....
A. Menggunakan Al untuk menyalin karya orang lain
B. Menyebutkan Al sebagai satu-satunya penulis
C. Memastikan hasilnya sesuai dengan nilai-nilai agama dan keilmuan
D. Tidak menyebutkan peran AI dalam penulisan
Jawaban: C
5. Apa yang perlu diperhatikan saat menggunakan Al dalam penulisan KTI
A. Menghindari revisi hasil Al
B. Membuat KTI sepenuhnya berdasarkan output Al
C. Memastikan validitas data yang dihasilkan oleh Al
D. Tidak menyebutkan sumber AI
Jawaban: C
6. Dalam proses penyusunan KTL, Al dapat digunakan untuk
A. Menghapus unsur-unsur keilmuan
B. Mengganti latar belakang penelitian
C. Menyelesaikan seluruh pekerjaan tanpa verifikasi
D. Membuat referensi don daftar pustaka otomatis
Jawaban: D
7. Apa contoh aplikasi Al yang dapat membantu penulisan KTI...
A. Aplikasi pengeditan video
B. Pengolah gambar
C. Chatbot berbasis Al seperti Copilot
D. Media sosial
Jawaban: C
8. Apa tujuan utama menggunakan Al dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah.
A. Menggantikan peran manusia sepenuhnya
B. Membantu proses riset dan pengembangan ide
C. Menyalin karya orang lain
D. Membuat tulisan tanpa perlu revisi
Jawaban: B
9. Apa keuntungan utama menggunakan Al dalam penyusunan Karya Tulis ilmiah
A. Mengganti sepenuhnya penyuluh agama dalam menulis
B. Menghilangkan peran penulis
C. Mempercepat proses penyusunan dokumen
D. Membuat dokumen tanpa verifikasi dato
Jawaban: C
10. Apa yang harus dilakukan oleh penyuluh agama setelah menerima bantuan draft dari Al
A. Menghapus hasil Al karena tidak relevan
B. Membagikan langsung tanpa membaca ulang
C. Menerima hasilnya tanpa revisi
D. Melakukan evaluasi dan penyuntingan sesuai dengan kebutuhan
Jawaban: D.
Demikian kunci jawaban soal pelatihan 3.6 Penyusunan Draft Karya Tulis Ilmiah bagi Penyuluh berbantuan AI - Bagian 1 PINTAR Kemenag.
Baca juga: Kunci Jawaban Modul 2.3 Administrasi Aset dan Keuangan Masjid, Pelatihan PINTAR Kemenag
Pelatihan PINTAR Kemenag
Peserta wajib mendaftar dan melakukan pelatihan sampai selesai secara mandiri.
Pelatihan dapat dilakukan kapanpun dan dimanapun sesuai dengan kebutuhan peserta selama masih dalam periode pelaksanaan pelatihan.
Pelatihan ini akan berlangsung selama 5 hari.
Penyuluhan Interaktif Berbantu Artificial Inteligence
Penyuluh agama memiliki peran penting dalam menyampaikan pesan-pesan keagamaan, moral, dan sosial yang relevan bagi masyarakat.
Tetapi, tantangan yang dihadapi semakin kompleks, terutama dalam mencapai audiens yang lebih luas dan heterogen.
Keterbatasan waktu, sumber daya, serta perubahan preferensi media oleh masyarakat modern memerlukan solusi inovatif yang dapat mengoptimalkan waktu dan usaha penyuluh.
AI menawarkan jawaban yang tepat, karena mampu meningkatkan efisiensi dan efektivitas penyampaian pesan, baik melalui analisis data, personalisasi konten, maupun otomatisasi komunikasi.
Melalui "Pelatihan Integrasi AI bagi Penyuluh di Era Digital", penyuluh akan dibekali keterampilan dan pengetahuan tentang bagaimana memanfaatkan teknologi AI untuk mendukung tugas penyuluhan mereka.
Pelatihan tersebut dirancang untuk menjawab kebutuhan penyuluh di era digital, di mana teknologi tidak hanya menjadi alat bantu, tetapi juga kunci untuk menghadirkan penyuluhan yang lebih relevan dan adaptif dengan perkembangan zaman.
Para peserta akan belajar bagaimana menggunakan alat-alat AI untuk memproduksi konten yang menarik, menganalisis kebutuhan audiens, serta menciptakan interaksi yang lebih personal dan berkelanjutan.
Tujuan pelatihan adalah membekali peserta dengan pengetahuan dan keterampilan praktis tentang bagaimana memanfaatkan berbagai aplikasi AI dalam pembuatan media kepenyuluhan yang adaptif terhadap tuntutan zaman yang mendukung tugas penyuluh.
Kompetensi teknis dalam pelatihan ini adalah untuk menguasai media penyuluhan dalam pelaksanaan tugas sebagai Penyuluh
Agama dengan memanfaatkan Artificial Intelligence (AI)
Baca juga: Jawaban Modul 3.5 Kompetensi Wakil Kepala Madrasah Kehumasan, PINTAR Kemenag
Persyaratan
- Penyuluh agama dengan berbagai spesialisasinya.
- PNS Kemenag dan Non-PNS Kemenag
- Syarat Pangkat/Golongan Ruang : Semua
- Syarat Jenis Kelamin : Semua
- Syarat Pendidikan Umum : Semua
*) Disclaimer:
Jawaban dalam artikel ini hanya sebagai referensi untuk mengerjakan soal pada pelatihan PINTAR Kemenag.
(Tribunnews.com/Oktavia WW)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.